Sekarang Saya Mudah Mengampuni dan Hidup Kudus

Sebelum berjemaat di Living Community Church (LCC), saya terus mengalami pasang surut rohani dan banyak kepahitan. Sebenarnya saya sangat ingin hidup benar, tetapi sulit sekali; sampai sekali waktu kakak saya mengajak ke LCC.

Saya terus mendengarkan Firman yang disampaikan oleh Bapak Sonny Zakaria, tanpa sadar, Firman itu telah mengubah hidup saya. Sekarang ini saya tidak mudah sakit hati, mudah mengampuni, dan bisa hidup kudus tanpa susah payah. Sekarang saya mudah mengampuni dan hidup kudus. Puji Tuhan!
Filipus

Before I join Living Community Church (LCC), I continue to experience ups and downs spiritually and much bitterness. I really want to live right, but it is very difficult; until one day my brother invited me to go to LCC.

Ikept listening to the Word delivered by Ps. Sonny Zakaria. Without I realized it, the Word has changed my life. Right now I’m not easily hurt, but easy to forgive, and to live holy without difficulty. Now I am easy to forgive and live holy. Praise God!
Filipus

Baca juga: Kerohanian Saya Dibangkitkan dan Mengalami Terobosan Rohani.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*